Jadwal Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Selasa, 19 Januari 2010

Jadwal Piala Dunia 2010 Afrika Selatan yang telah terlampir dengan jelas membuat kita bisa main - main memprediksi kira - kira negara mana yang akan jadi juara dunia 2010 nanti. Melihat sepak terjang selama babak kualifikasi, Inggris dibawah arahan Capello layak diunggulkan diurutan pertama kandidat juara dunia kali ini. Selanjutnya Spanyol dan Brasil bisa kita tempatkan dalam urutan dua dan tiga.

Pesta sepak bola paling akbar Piala Dunia 2010 Afsel memang baru akan bergulir 11 Juni 2010 nanti, walaupun Jadwal Piala Dunia 2010 ini masih enam bulan lagi, namun aroma persaingan telah terasa. Komentar para pelatih, pemain yang berupa psywar acapkali kita temukan, baik dalam artikel resmi ataupun saduran. Tiupan genderang perang psywar memang wajar dalam setiap kompetisi, apalagi ini sekelas Piala Dunia 2010.

Inilah Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Jumat, 11 Juni 2010
Grup A
Afrika Selatan vs Meksiko, (14.00 GMT) di Johannesburg
Uruguay vs Perancis (18.30 GMT) di Cape Town

Sabtu, 12 Juni 2010
Grup B
Korea Selatan vs Yunani (11.30 GMT) di Port Elizabeth
Argentina vs Nigeria (14.00 GMT) di Johannesburg

Grup C
Inggris vs Amerika Serikat (18.30 GMT) di Rustenburg

Minggu, 13 Juni 2010
Grup C
Aljazair vs Slovenia (11.30 GMT) di Polokwane
Serbia vs Ghana (14.00 GMT) di Pretoria

Grup D
Jerman vs Australia (18.30 GMT) di Durban

Senin, 14 Juni 2010
Grup E
Belanda vs Denmark (11.30 GMT) di Johannesburg
Jepang vs Kamerun (14.00 GMT) di Bloemfontein

Grup F
Italia vs Paraguay (18.30 GMT) di Cape Town

Selasa, 15 Jun 2010
Grup F
Selandia Baru vs Slovakia (11.30 GMT) di Rustenburg

Grup G
Pantai Gading vs Portugal (14.00 GMT) di Elizabeth
Brasil vs Korea Utara (18.30 GMT) di Johannesburg

Rabu, 16 Juni 2010
Grup A
Afrika Selatan vs Uruguay (18.30 GMT) di Pretoria

Grup H
Honduras vs Cile (11.30 GMT) di Nelspruit
Spanyol vs Swiss (14.00 GMT) di Durban

Kamis, 17 Juni 2010
Grup B
Argentina vs Korea Selatan (11.30 GMT) di Johannesburg
Nigeria vs Yunani (14.00 GMT) di Bloemfontein

Grup A
Meksiko vs Perancis (18.30 GMT) di Polokwane

Jumat, 18 Juni 2010
Grup C
Amerika Serikat vs Slovenia (14.00 GMT) di Johannesburg
Inggris vs Aljazair (18.30 GMT) di Cape Town

Grup D
Jerman vs Serbia (11.30 GMT) di Port Elizabeth

Sabtu, 19 Juni 2010
Grup E
Belanda vs Jepang (11.30 GMT) di Durban
Australia vs Ghana (14.00 GMT) di Rustenburg
Denmark vs Kamerun (18.30 GMT) di Pretoria

Minggu, 30 Juni 2010
Grup F
Paraguay vs Slovakia (11.30 GMT) di Bloemfontein
Italia vs Selandia Baru (14.00 GMT) di Nelspruit

Grup G
Brasil vs Pantai Gading (18.30 GMT) di Johannesburg

Senin, 21 Juni 2010
Grup G
Korea Utara vs Portugal, (11.30 GMT) di Cape Town

Grup H
Swiss vs Cile (14.00 GMT) di Port Elizabeth
Spanyol vs Honduras (18.30 GMT) di Johannesburg

Selasa, 22 Juni 2010
Grup A
Meksiko vs Uruguay (14.00 GMT) di Rustenburg
Perancis vs Afrika Selatan (14.00 GMT) di Bloemfontein

Grup B
Nigeria vs Korea Selatan (18.30 GMT) di Durban
Yunani vs Argentina (18.30 GMT) di Polokwane

Rabu, 23 Juni 2010
Grup C
Slovenia vs Inggris (14.00 GMT) di Port Elizabeth
Amerika Seriikat vs Aljazair (14.00 GMT) di Pretoria

Grup D
Ghana vs Jerman (18.30 GMT) di Johannesburg
Australia vs Serbia (18.30 GMT) di Nelspruit

Kamis, 24 Juni 2010
Grup E
Denmark vs Jepang (18.30 GMT) di Rustenburg
Kamerun vs Belanda (18.30 GMT) di Cape Town

Grup F
Slovakia vs Italia (14.00 GMT) di Johannesburg
Paraguay vs Selandia Baru (14.00 GMT) di Polokwane

Jumat, 25 Juni 2010
Grup G
Portugal vs Brasil (14.00 GMT) di Durban
Korea Utara vs Pantai Gading (14.00 GMT) di Nelspruit

Grup H
Cile vs Spanyol (18.30 GMT) di Pretoria
Swiss vs Honduras (18.30 GMT) di Bloemfontein


Jadwal Pertandingan Putaran Ke dua Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Sabtu, 26 Juni 2010
Partai 49
Pemenang Grup A vs Runner-up Grup B (14.00 GMT) di Port Elizabeth

Partai 50
Pemenang Grup C vs Runner-up Grup D (18.30 GMT) di Rustenburg

Minggu, 27 Juni 2010
Partai 51
Pemenang Grup D vs Runner-up Grup C (14.00 GMT) di Bloemfontein

Partai 52
Pemenang Grup B vs Runner-up Grup A (18.30 GMT) di Johannesburg

Senin, 28 Juni 2010
Partai 53
Pemenang Grup E vs Runner-up Grup F (14.00 GMT) di Durban

Partai 54
Pemenang Grup G vs Runner-up Grup H (18.30 GMT) di Johannesburg

Selasa, 29 Juni 2010
Partai 55
Pemenang Grup F vs Runner-up Grup E (14.00 GMT) di Pretoria

Partai 56
Pemenang Grup H vs Runner-up Grup G (18.30 GMT) di Cape Town


Jadwal Pertandingan Perempat Final Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Jumat, 2 Juli 2010
Partai 57
Pemenang Partai 53 vs Pemenang Partai 54 (14.00 GMT) di Port Elizabeth

Partai 58
Pemenang Partai 49 vs Pemenang Partai 50 (18.30 GMT) di Johannesburg

Sabtu, 3 Juli 2010
Partai 59
Pemenang Partai 52 vs Pemenang Partai 51 (14.00 GMT) di Cape Town

Partai 60
Pemenang Partai 55 vs Pemenang Partai 56 (18.30 GMT) di Johannesburg


Jadwal Pertandingan Semi Final Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Selasa, 6 Juli 2010
Pemenang Partai 58 vs Pemenang Partai 57 (18.30 GMT) di Cape Town

Rabu, 7 Juli 2010
Pemenang Partai 59 vs Pemenang Partai 60 (18.30 GMT) di Durban


Jadwal Perebutan Juara 3 Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Sabtu, 10 Juli 2010
Tim Kalah di semifinal diadu (18.30 GMT) di Port Elizabeth

Jadwal Final Piala Dunia 2010 Afrika Selatan
Minggu, 11 Juli 2010
Pemenang Semifinal Diadu (18.30 GMT) di Johannesburg


CATATAN : Perbedaan waktu GMT dengan Waktu Indonesia Bagian Barat (WIB) adalah 7 jam. Perbedaan waktu ini bisa jadi panduan untuk anda dalam melihat jadwal piala dunia 2010 supaya tidak ketinggalan dalam menontonnya, Like This buat Paiala Dunia 2010 Afrika Selatan.

0 komentar:

About This Blog

Lorem Ipsum

  © Blogger templates Newspaper by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP